TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Daftar Lengkap Pembalap MotoGP 2023, Siapa Jagoanmu?

Alex Rins dan Joan Mir pindah tim karena Suzuki hengkang

potret para pembalap MotoGP 2023 (motogp.com)

Sebanyak 22 pembalap MotoGP 2023 sudah siap mengarungi seri balapan musim ini. Terdapat 11 tim yang ikut serta pada ajang MotoGP 2023. Sebelumnya, Suzuki keluar dari MotoGP pada akhir 2022 karena masalah finansial dan lebih mengalokasikan dananya untuk pengembangan kendaraan ramah lingkungan.

Musim 2023 digelar pertama kali pada 26 Maret 2023 di Portimao, Portugal dan diakhiri pada 26 November 2023 di Ricardo Tormo, Valencia. Jika sesuai jadwal, MotoGP 2023 akan bermain di Sirkuit Mandalika, NTB pada 16 Oktober 2023.

Lantas, siapa saja pembalap MotoGP 2023 yang akan berlaga sepanjang tahun ini? Simak daftar lengkapnya di bawah ini, ya!

Baca Juga: Selesai Jalani Operasi, Marc Marquez Absen di MotoGP Argentina

1. Jadwal MotoGP 2023

Alex Marquez saat mengikuti tes pramusim MotoGP 2023 di Portimao. (motogp.com)

Sebelum mengetahui siapa saja pembalap MotoGP 2023, berikut jadwal lengkap balap MotoGP 2023 dari bulan Maret hingga November 2023.

  • 26 Maret: Portugal - Algarve, Portimao
  • 2 April: Argentina - Termas de Rio Hondo
  • 16 April: Amerika Serikat - Circuit of The Americas
  • 30 April: Spanyol - Jerez
  • 14 Mei: Prancis - Le Mans
  • 11 Juni: Italia - Mugello
  • 18 Juni: Jerman - Sachsenrin
  • 25 Juni: Belanda - Assen
  • 9 Juli: Kazakhstan - Sokol
  • 6 Agustus: Inggris - Silverstone
  • 20 Agustus: Austria - Red Bull Ring
  • 3 September: Catalunya - Barcelona-Catalunya
  • 10 September: San Marino - Misano
  • 24 September: India - Buddh
  • 1 Oktober: Jepang - Motegi
  • 16 Oktober: Indonesia - Mandalika
  • 22 Oktober: Australia - Phillip Island
  • 29 Oktober: Thailand - Buriram
  • 12 November: Malaysia - Sepang
  • 19 November: Qatar - Lusail
  • 26 November: Valencia - Ricardo Tormo

2. Daftar pembalap MotoGP 2023

line-up pembalap MotoGP 2023 (motogp.com)

Pembalap MotoGP 2023 terdiri dari 22 orang yang dinaungi oleh 11 tim. Berikut daftarnya:

Aprilia Racing

1. Maverick Vinales

  • Kebangsaan: Spanyol
  • Nomor Motor: 12
  • Debut MotoGP: 2015

2. Aleix Espargaro

  • Kebangsaan: Spanyol
  • Nomor Motor: 41
  • Debut MotoGP: 2009

Ducati Lenovo Team

1. Enea Bastianini

  • Kebangsaan: Italia
  • Nomor Motor: 23
  • Debut MotoGP: 2021

2. Francesco Bagnaia

  • Kebangsaan: Italia
  • Nomor Motor: 1
  • Debut MotoGP: 2019

Monster Energy Yamaha

1. Fabio Quartararo

  • Kebangsaan: Prancis
  • Nomor Motor: 20
  • Debut MotoGP: 2019

2. Franco Morbidelli

  • Kebangsaan: Italia
  • Nomor Motor: 21
  • Debut MotoGP: 2018

Repsol Honda

1. Marc Marquez

  • Kebangsaan: Spanyol
  • Nomor Motor: 93
  • Debut MotoGP: 2013

2. Joan Mir

  • Kebangsaan: Spanyol
  • Nomor Motor: 36
  • Debut MotoGP: 2019

Red Bull KTM Factory Racing

1. Brad Binder

  • Kebangsaan: Afrika Selatan
  • Nomor Motor: 33
  • Debut MotoGP: 2020

2. Jack Miller

  • Kebangsaan: Australia
  • Nomor Motor: 43
  • Debut MotoGP: 2015

Mooney VR46 Racing Team - Ducati

1. Marco Bezzecchi

  • Kebangsaan: Italia
  • Nomor Motor: 72
  • Debut MotoGP: 2022

2. Luca Marini

  • Kebangsaan: Italia
  • Nomor Motor: 10
  • Debut MotoGP: 2021

Prima Pramac Racing - Ducati

1. Jorge Martin

  • Kebangsaan: Spanyol
  • Nomor Motor: 89
  • Debut MotoGP: 2021

2. Johann Zarco

  • Kebangsaan: Prancis
  • Nomor Motor: 5
  • Debut MotoGP: 2017

RNF Racing MotoGP Team - Aprilia

1. Raul Fernandez

  • Kebangsaan: Spanyol
  • Nomor Motor: 25
  • Debut MotoGP: 2022

2. Miguel Oliveira

  • Kebangsaan: Portugal
  • Nomor Motor: 88
  • Debut MotoGP: 2019

Gresini Racing MotoGP - Ducati

1. Fabio Di Giannantonio

  • Kebangsaan: Italia
  • Nomor Motor: 49
  • Debut MotoGP: 2022

2. Alex Marquez

  • Kebangsaan: Spanyol
  • Nomor Motor: 73
  • Debut MotoGP: 2020

LCR Honda IDEMITSU-Castrol

1. Takaaki Nakagami

  • Kebangsaan: Jepang
  • Nomor Motor: 30
  • Debut MotoGP: 2018

2. Alex Rins

  • Kebangsaan: Spanyol
  • Nomor Motor: 42
  • Debut MotoGP: 2017

GASGAS Factory Team

1. Pol Espargaro

  • Kebangsaan: Spanyol
  • Nomor Motor: 44
  • Debut MotoGP: 2014

2. Augusto Fernandez

  • Kebangsaan: Spanyol
  • Nomor Motor: 37
  • Debut MotoGP: 2023

Baca Juga: Jadwal MotoGP 2023 dan Daftar Pembalap, Terlengkap!

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya