TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Kebaya ala Dewan Komisioner OJK, Penampilan Anggun nan Bersahaja

ada berbagai model klasik

Kebaya Friderica Widyasari Dewi. (instagram.com/fridericawidyasari)

Kebaya menjadi salah satu busana tradisional Indonesia yang masih lestari dan digunakan hingga saat ini. Berbagai model tradisional hingga modern memiliki daya tarik tersendiri. 

Friderica Widyasari Dewi sebagai anggota Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan 2022-2027 juga gemar kenakan kebaya dalam berbagai acara. Baca artikel ini sampai habis untuk tahu 9 kebaya ala Friderica Widyasari Dewi!

1. Kesan elegan terpancar berkat penggunaan kebaya kutubaru panjang dengan ornamen motif batik yang serasi dengan bawahan roknya

Kebaya Friderica Widyasari Dewi. (instagram.com/fridericawidyasari)

2. Kebaya biru berkerah V-neck ciptakan tampilan elegan untuk Friderica yang mengombinasikan busananya dengan bawahan rok batik

Kebaya Friderica Widyasari Dewi. (instagram.com/fridericawidyasari)

3. Untuk sesi foto, kebaya bernuansa cerah dan berpotongan simple jadi pilihannya. Ia turut tambahkan selendang songket sebagai ornamen

Kebaya Friderica Widyasari Dewi. (instagram.com/fridericawidyasari)

Baca Juga: 9 Kebaya Hijab Berwarna Cerah dengan Gaya Terkini untuk Kondangan 

4. Tampil anggun dengan model yang sederhana, Friderica pilih kebaya kutubaru dengan material batik jumputan merah. Apik banget gayanya, ya?

Kebaya Friderica Widyasari Dewi. (instagram.com/fridericawidyasari)

5. Dalam acara formal, kesan etnik kian terpancar dengan padu padan kebaya tradisional yang ditambahkan aksesori berupa bros tumpuk

Kebaya Friderica Widyasari Dewi. (instagram.com/fridericawidyasari)

6. Kemegahan terlihat dalam busana Friderica yang menyatukan warna merah dan ornamen keemasan. Auto elok dipakai dengan selendang

Kebaya Friderica Widyasari Dewi. (instagram.com/fridericawidyasari)

7. Untuk hadiri kondangan, kebaya bermaterial brokat bikin Friderica terlihat kalem nan manis. Pas dengan selendang dan rok batik buketan

Kebaya Friderica Widyasari Dewi. (instagram.com/fridericawidyasari)

8. Kebaya modern dengan bawahan batik sulap gaya Friderica jadi lebih kekinian. Gaya yang satu ini seperti anak muda, ya?

Kebaya Friderica Widyasari Dewi. (instagram.com/fridericawidyasari)

Baca Juga: 12 Kebaya Encim Karya Roemah Kebaya Vielga, Warna-warni Meriah!

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya