10 Makeup untuk Berbagai Acara ala Gabriella Larasati, Eye Catching!

Hadirkan ragam tema makeup yang menarik untuk dicoba

Selain menggunakan busana yang stylish, memakai makeup juga bisa membuat penampilan jadi lebih maksimal di berbagai acara. Sama halnya dengan baju, makeup juga dapat disesuaikan dengan kegiatan yang akan kamu jalani.

Nah, biar gak kebingungan menentukan gaya makeup yang sesuai kegiatan, yuk intip beberapa ide makeup ala aktris Gabriella Larasati. Gemar mengadopsi beragam tema yang menarik, riasan ala Gabriella ini patut dicoba.

1. Memakai shimmered eyeshadow warna gold, Gabriella padukan bersama eyeliner, highlighter, dan ombre lips nuansa oranye yang segar

10 Makeup untuk Berbagai Acara ala Gabriella Larasati, Eye Catching!ide makeup untuk berbagai acara ala Gabriella Larasati (instagram.com/gabriellalarasati)

2. Pemilik tan skin bisa sontek natural makeup look dengan kombinasi peach-brown blush on, lip tint terakota, dan eyeshadow cokelat buat daily

10 Makeup untuk Berbagai Acara ala Gabriella Larasati, Eye Catching!ide makeup untuk berbagai acara ala Gabriella Larasati (instagram.com/gabriellalarasati)

3. Siap tampil maksimal saat hangout? Bingkai alis, baurkan blush on sampai melewati hidung, lalu tambahkan eyeliner putih di tear duct

10 Makeup untuk Berbagai Acara ala Gabriella Larasati, Eye Catching!ide makeup untuk berbagai acara ala Gabriella Larasati (instagram.com/gabriellalarasati)

4. Untuk nonton konser, buat eye makeup terkesan dramatis dengan memasang bulu mata palsu. Padankan bersama blush on dan lipstik oranye!

10 Makeup untuk Berbagai Acara ala Gabriella Larasati, Eye Catching!ide makeup untuk berbagai acara ala Gabriella Larasati (instagram.com/gabriellalarasati)

5. Makeup fierce seperti ini bisa diadopsi untuk ke pesta. Sentuhan shimmered eyeshadow dan highlighter-nya bikin penampilanmu memukau

10 Makeup untuk Berbagai Acara ala Gabriella Larasati, Eye Catching!ide makeup untuk berbagai acara ala Gabriella Larasati (instagram.com/gabriellalarasati)

Baca Juga: 5 Manfaat Gunakan Shade Makeup Sesuai Undertone Kulitmu

6. Masih cocok untuk ke pesta, kamu bisa aplikasikan palet merah pada lipstik, blush on, dan eyeshadow membentuk wing. Glamor abis!

10 Makeup untuk Berbagai Acara ala Gabriella Larasati, Eye Catching!ide makeup untuk berbagai acara ala Gabriella Larasati (instagram.com/gabriellalarasati)

7. Untuk kesan elegan, pilih complexion yang flawless dan lipstik nude. Eye liner di upper lash line dan fake lashes bikin look makin stunning

10 Makeup untuk Berbagai Acara ala Gabriella Larasati, Eye Catching!ide makeup untuk berbagai acara ala Gabriella Larasati (instagram.com/gabriellalarasati)

8. Tampilan menawan dengan satin eyeshadow dipadu fake lashes. Balurkan blush on di atas cheekbone dan oleskan lip gloss cokelat natural

10 Makeup untuk Berbagai Acara ala Gabriella Larasati, Eye Catching!ide makeup untuk berbagai acara ala Gabriella Larasati (instagram.com/gabriellalarasati)

9. Untuk kondangan, pulaskan nude lipstick di bibir dan blush on di pipi. Pakai fake lashes dan pertegas alis dengan pomade eyebrow

10 Makeup untuk Berbagai Acara ala Gabriella Larasati, Eye Catching!ide makeup untuk berbagai acara ala Gabriella Larasati (instagram.com/gabriellalarasati)

10. Terakhir, tempelkan manik-manik di dahi dan glitter di bawah mata untuk makeup look yang unik dan eye catching. Cocok buat nonton konser!

10 Makeup untuk Berbagai Acara ala Gabriella Larasati, Eye Catching!ide makeup untuk berbagai acara ala Gabriella Larasati (instagram.com/gabriellalarasati)

Itu dia beberapa gaya makeup untuk berbagai acara ala Gabriella Larasati. Semuanya menarik dan mudah dicoba. Kira-kira, pilihanmu jatuh pada nomor berapa?

Baca Juga: 8 Ide Makeup Awet Muda ala Titi Kamal, Cocok Jadi Inspirasi

Delvi Ayuning Photo Verified Writer Delvi Ayuning

Menulis bukan sekadar menuangkan kata-kata lewat tulisan, tapi lebih dari itu.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Muhammad Tarmizi Murdianto

Berita Terkini Lainnya