TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

7 Ide Tempat Ngumpul Bareng Teman Kantor, Lepas Penat Sejenak!

Bisa olahraga atau karaokean bareng

ilustrasi tempat ngumpul setelah ngantor (pexels.com/Andrea Piacquadio)

Selepas pulang bekerja, beberapa teman kantor sering mengadakan momen kumpul bersama untuk sekadar melepas penat atau menjaga hubungan pertemanan. Beberapa lokasi jadi tempat ideal dalam menghabiskan waktu yang biasanya terbatas, tergantung hobi atau keperluan.

Biar tahu kemana harus beranjak setelah bekerja, di bawah ini ada beberapa lokasi kumpul bareng teman kantor untuk melepas penat. Yuk, simak!

1. Cafe dengan makanan unik dan enak jadi lokasi ideal buat mengisi perut setelah ngantor. Selain itu, tempat ini juga pas jadi tempat ngobrol, lho

ilustrasi interior cafe (pexels.com/Lawrence Suzara)

2. Restoran all you can eat (AYCE) jadi lokasi yang pas buat ngumpul bareng teman kantor. Di sini, kalian bisa mengisi waktu sambil makan besar

ilustrasi restoran all you can eat (pexels.com/Zak Chapman)

3. Tempat olahraga seperti gym pas dikunjungi bersama setelah kerja, bisa kumpul-kumpul sambil cari keringat

ilustrasi sebuah gym (pexels.com/Antoni Shkraba)

Baca Juga: 12 Ide OOTD untuk Nongkrong ala Aou Thanaboon, Stylish Abis!

4. Kalau ingin healing bareng dari penatnya bekerja, bisa mampir ke tempat karaoke untuk bernyanyi bersama. Makin seru kalau ramai!

ilustrasi ruang karaoke (pixabay.com/n-storm)

5. Berbelanja atau sekadar window shopping di mall juga jadi kegiatan simpel setelah pulang kerja. Kalau banyak temannya malah lebih seru lagi

ilustrasi sebuah mall (pexels.com/Tom Fisk)

6. Untuk menghilangkan pusing, salon bisa jadi pilihan tempat ngumpul setelah ngantor. Di sini kamu bisa melakukan perawatan bareng-bareng

ilustrasi sebuah salon (pexels.com/Delbeautybox)

Verified Writer

Intan Pratiwi Buchr

Sempat ingin jadi astronaut, tapi sekarang jadi pegawai di bumi.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya