8 Inspirasi Kamar Tidur dengan Skylight, Nyenyak Sambil Lihat Bintang

Kamar jadi lebih terang, deh

Tidur dengan memandang langit malam bertabur bintang, menjadi salah satu alasan kuat untuk menambahkan skylight pada kamarmu. Tak hanya itu, pencahayaan akan lebih maksimal masuk ke dalam kamarmu, terlebih bila tidak memungkinkan untuk ditambahkan jendela.

Keberadaan skylight juga dapat menambah kesan dreamy yang bikin tidurmu jadi lebih nyenyak dan kamu lebih betah untuk berlama-lama di dalam kamar. Seperti deretan inspirasi desain kamar tidur dengan skylight berikut ini yang bisa kamu sontek, check this out!

Baca Juga: 7 Inspirasi Kamar Tidur dengan Desain Maskulin, Unisex!

1. Attic bedroom dengan skylight kecil lengkap dengan shutter ini bisa memudahkanmu untuk membuka-tutup, lho

8 Inspirasi Kamar Tidur dengan Skylight, Nyenyak Sambil Lihat Bintanginspirasi kamar tidur dengan skylight (blog.velux.ca)

2. Langsung menghadap ke tempat tidur, kamu jadi bisa menatap langit malam saat terlelap. Kamar ini terlihat menarik meski dengan detail material kayu

8 Inspirasi Kamar Tidur dengan Skylight, Nyenyak Sambil Lihat Bintanginspirasi kamar tidur dengan skylight (skylights1.co.uk)

3. Desainnya yang simpel dan sleek, cocok untuk konsep kamar minimalis. Kamu bisa langsung melihat bintang melalui atap kaca

8 Inspirasi Kamar Tidur dengan Skylight, Nyenyak Sambil Lihat Bintanginspirasi kamar tidur dengan skylight (mansionglobal.com)

4. Kamar dengan high ceiling cocok banget menggunakan skylight yang didesain miring. Cahaya jadi tidak terlalu silau

8 Inspirasi Kamar Tidur dengan Skylight, Nyenyak Sambil Lihat Bintanginspirasi kamar tidur dengan skylight (houzz.com)
dm-player

Baca Juga: 8 Ide Desain Kamar Tidur Bernuansa Beige, Estetis nan Cozy!

5. Indah banget, langsung menyambung ke dinding. Saat hujan dijamin suasananya makin dreamy, deh! Terlihat eye-catching dengan detail industrial

8 Inspirasi Kamar Tidur dengan Skylight, Nyenyak Sambil Lihat Bintanginspirasi kamar tidur dengan skylight (en.idei.club)

6. Cahaya masuk dengan maksimal namun tidak terlalu terang pada bagian kasur. Kamar idaman untuk rumah impian kamu

8 Inspirasi Kamar Tidur dengan Skylight, Nyenyak Sambil Lihat Bintanginspirasi kamar tidur dengan skylight (expressroofer.com)

7. Kamar dengan konsep mezzanine emang cocok banget ditambahkan skylight di dekat kasur seperti ini, ya

8 Inspirasi Kamar Tidur dengan Skylight, Nyenyak Sambil Lihat Bintanginspirasi kamar tidur dengan skylight (hgtv.com)

8. Kalau yang satu ini benar-benar definisi tidur sambil menikmati cahaya bintang, skylight-nya rendah namun tetap nyaman

8 Inspirasi Kamar Tidur dengan Skylight, Nyenyak Sambil Lihat Bintanginspirasi kamar tidur dengan skylight (nolanssa.co.za)

Cahaya yang masuk melalui skylight dapat membuat suasana hatimu lebih baik karena terkan sinar alami, lho. Jadi, apa kamu berniat menambahkan skylight, nih?

Baca Juga: 14 Desain Gemas Kamar Tidur Anak di Rumah Subsidi, Lucunya!

sunny haze Photo Verified Writer sunny haze

content-writer

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Fajar Laksmita

Berita Terkini Lainnya