TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

7 Bahan Insektisida Alami untuk Tanaman, Aman dan Mudah Didapatkan

Bahan alami ini bikin tanaman sehat dan lingkungan sehat

ilustrasi merawat tanaman (freepik.com/jcomp)

Serangga kerap kali menjadi musuh bagi pencinta tanaman. Menggunakan insektisida adalah salah satu cara untuk mengusir serangga. Namun, penggunaan insektisida kimia dalam jangka panjang dapat berbahaya bagi lingkungan.

Insektisida alami dapat menjadi solusi untuk mengusir serangga tanpa menimbulkan bahaya. Selain aman, bahan pembuatan insektisida alami berikut ini murah dan mudah didapatkan. Apa saja bahan-bahan tersebut? Langsung saja kita simak, yuk.

 

1. Minyak sayur efektif usir kutu daun, kumbang, hingga lalat. Untuk membuat insektisida dengan bahan ini, campurkan minyak, sabun, dan air

minyak sayur (flickr.com/Xporage Blog)

2. Semprotan cabai mampu mengusir laba-laba dan kutu daun. Waktu ideal penyemprotan insektisida cabai adalah saat matahari telah terbenam

cabai (pexels.com/Wendy Wei)

3. Campuran 1 sendok teh sabun cuci piring dan 1 liter air ampuh usir kutu daun dan kumbang. Penyemprotan dilakukan 4 atau 7 hari sekali

sabun cuci piring (freepik.com/master1305)

Baca Juga: Cara Membuat Sabun Insektisida untuk Membasmi Hama Perusak

4. Dengan mencampurkan 1 bagian cuka dan 3 bagian air, insektisida alami ini dapat mengusir siput, bekicot, semut, dan lalat

cuka (freepik.com/freepik)

5. Untuk membuat insektisida alami selanjutnya, haluskan 6 siung bawang putih lalu dicampurkan dengan air dan beberapa tetes sabun cuci piring

bawang putih (pexels.com/Nick Collins)

6. Piretrin dihasilkan dari bunga krisan. Untuk membuatnya, bubuk dari bunga krisan kering dicampurkan dengan air dan sabun cuci piring

bunga krisan (pexels.com/Huu Huynh)

Verified Writer

Sukmawening Chairunisa

seng sareh

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya