TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

8 Dekorasi Pernikahan Rian Ardianto-Ribka Sugiarto, Pakai Adat Jawa!

Akad nikah dan resepsi digelar di Solo

Pernikahan Rian Ardianto dan Ribka Sugiarto. (Youtube.com/Ribka Sugiarto)

Pasangan atlet bulu tangkis Rian Ardianto dan Ribka Sugiarto resmi menikah pada Sabtu (28/9/2024). Akad nikah dan resepsi digelar di Karanganyar, Jawa Tengah.

Sama-sama keturunan Jawa, pasangan ini mengusung konsep Jawa yang kental di hari bahagia mereka. Mari simak dekorasi pernikahan Rian Ardianto dan Ribka Sugiarto.

1. Akad nikah Rian dan Ribka digelar di Masjid Agung Karanganyar pada Sabtu (28/9/2024) pagi

Pernikahan Rian Ardianto dan Ribka Sugiarto. (Instagram.com/morden.co)

2. Usai akad nikah, Rian dan Ribka menggelar resepsi berkonsep adat Jawa di Gedung Wanita Karanganyar

Pernikahan Rian Ardianto dan Ribka Sugiarto. (Instagram.com/dejavakeroncong)

3. Dekorasi bertema alam berpadu dengan ornamen janur. Menariknya, ada replika pohon besar di balik pintu masuk

Pernikahan Rian Ardianto dan Ribka Sugiarto. (Youtube.com/Ribka Sugiarto)

4. Pergola di tengah venue dihiasi wisteria bercorak cerah dan chandelier pada langit-langitnya

Pernikahan Rian Ardianto dan Ribka Sugiarto. (Instagram.com/r.apriyanig)

Baca Juga: 5 Tips Meyakinkan Orang Tua saat Kamu Sudah Siap Menikah

5. Gebyok bercorak krem melatari pelaminan, tampak megah dengan tata cahaya yang apik

Pernikahan Rian Ardianto dan Ribka Sugiarto. (Youtube.com/Ribka Sugiarto)

6. Sepasang kembar mayang mengapit sofa pengantin, ornamen dekorasi khas pernikahan adat Jawa

Pernikahan Rian Ardianto dan Ribka Sugiarto. (Youtube.com/Ribka Sugiarto)

7. Dekorasi bunga pada pelaminan didominasi warna merah, manis berpadu dengan corak putih

Pernikahan Rian Ardianto dan Ribka Sugiarto. (Youtube.com/Ribka Sugiarto)

8. Hanging flower dan tirai kristal pada backdrop menambah kemeriahan dekorasi

Pernikahan Rian Ardianto dan Ribka Sugiarto. (Youtube.com/Ribka Sugiarto)

Berikut tadi dekorasi adat Jawa di pernikahan Rian Ardianto dan Ribka Sugiarto. Kombinasi gaya dekorasi modern bertema alam dan ornamen tradisional menghasilkan paduan yang apik.

Baca Juga: 5 Alasan Pernikahan Gak Menarik Bagi sejumlah Orang

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya