7 Lagu KPop tentang Realitas Masa Sekolah, Berat hingga Menyenangkan

Liriknya dianggap menggambarkan masa sekolah dengan baik!

Setiap orang memiliki pengalaman berbeda-beda dalam menjalani masa sekolah. Ada yang merasa tertekan karena tuntutan mendapat nilai terbaik, ada pula yang melewatinya dengan riang berkat kehadiran teman. Pengalaman semacam itu banyak digambarkan dalam lagu KPop

Berikut deretan lagu KPop yang mengekspresikan kehidupan masa sekolah dalam liriknya. Liriknya mungkin akan membuatmu kembali mengingat masa penuh warna itu. Terlebih, maknanya memang sangat sesuai dengan realitas. Yuk, simak!

1. “School Bell” milik DELIGHT ungkap upaya untuk bertahan di tengah rasa muak akan pelajaran, juga kesedihan karena harus kerja paruh waktu sepulang sekolah

7 Lagu KPop tentang Realitas Masa Sekolah, Berat hingga Menyenangkancuplikan MV "School Bell" (youtube.com/Stone Music Entertainment)

2. “School Life” dari Stray Kids ekspresikan kebosanan akan pelajaran sekolah, karena rendah diri akibat nilai yang didapatkan cukup kecil

7 Lagu KPop tentang Realitas Masa Sekolah, Berat hingga Menyenangkancover album Mixtape (youtube.com/Stray Kids)

3. Persahabatan indah karena saling menguatkan dan berupaya menciptakan banyak kenangan di masa sekolah jadi pembahasan “Friends” milik Secret

7 Lagu KPop tentang Realitas Masa Sekolah, Berat hingga Menyenangkancover lagu "Friends" (youtube.com/Secret - Topik)

4. “Whatcha Doin’ Today” milik 4MINUTE mengingatkan untuk bersenang-senang melewati masa sekolah, sehingga tak bosan dalam menghadapinya

7 Lagu KPop tentang Realitas Masa Sekolah, Berat hingga Menyenangkancuplikan MV "Whatcha Doin' Today" (youtube.com/@4minuteofficial)

Baca Juga: 7 Lagu KPop Ini Ingatkan Pentingnya Membangun Inner Beauty

5. “Tag Me” milik Weeekly bahas kebosanan saat sekolah, hingga mencari pelarian di media sosial karena menganggapnya kebebasan berekspresi

7 Lagu KPop tentang Realitas Masa Sekolah, Berat hingga Menyenangkancuplikan MV "Tag Me" (youtube.com/1theK (원더케이))

6. “Green Frog” milik Kim Bo Kyung ungkap rasa rindu pada masa sekolah, padahal kita sering bersikap sesuka hati dan ingin lulus secepatnya

7 Lagu KPop tentang Realitas Masa Sekolah, Berat hingga Menyenangkancover lagu "Green Frog" (youtube.com/Bo Kyung Kim - Topik)

7. Rasa stres menumpuk, beban ujian, hingga persaingan nilai pelajaran yang jadi masalah di masa sekolah dibahas di “Never Give Up” milik Yongguk dan Zelo

7 Lagu KPop tentang Realitas Masa Sekolah, Berat hingga Menyenangkancuplikan MV "Never Give Up" (youtube.com/TSENT2008)

Lagu KPop di atas dianggap berhasil mendeskripsikan masa sekolah dengan sempurna karena sesuai realitas. Ada yang bernuansa kelam, ada pula yang terkesan ceria. Sebab, masa sekolah yang dilalui tiap orang memang berbeda.

Baca Juga: 7 Lagu KPop yang Judulnya Terinspirasi dari Permainan Anak-Anak!

Fina Efendi Photo Verified Writer Fina Efendi

-

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Izza Namira

Berita Terkini Lainnya