TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Lagu KPop Berjudul Miracle yang Bermakna Positif, Ada Favoritmu?

Ungkap apresiasi terhadap orang terkasih!

TXT (dok. Weverse/TXT)

Kata miracle yang berarti keajaiban sering digunakan sebagai judul lagu KPop dengan makna positif. Pasalnya, lagu dengan judul tersebut memang menceritakan kehadiran orang terkasih yang dianggap membawa keajaiban karena membuat hidup lebih baik.

Untuk membuat berbagai lirik berisi rasa apresiasi terkesan lebih istimewa, deretan lagu KPop berikut ini pun menggunakan judul “Miracle” atau keajaiban. Liriknya mungkin akan membuatmu terhubung, jika kamu memiliki seseorang yang kamu anggap berharga dalam hidup. Yuk, simak!

Baca Juga: 10 Lagu KPop Cocok jadi Backsound Acara Lamaranmu, Romantis!

1. “Miracle” dari TXT ceritakan antusiasme dalam menantikan hari baru bareng orang terkasih yang selalu menunjukkan keajaiban dengan kehadirannya

cover album Minisode 3: Tomorrow (youtube.com/TOMORROW X TOGETHER OFFICIAL)

2. “Miracle” dari fromis_9 mengekspresikan keinginan untuk segera mengutarakan cinta, karena ketertarikan tak terkendali pada sang gebetan

cover album To. Heart (youtube.com/Official fromis_9)

3. “Miracles In December” dari EXO gambarkan harapan mendapat keajaiban untuk ulang waktu demi bisa bersama orang terkasih yang sudah pergi

cuplikan MV "Miracles in December" (youtube.com/SMTOWN)

4. “Miracle” dari Apink mendeskripsikan hubungan istimewa Apink dan fansnya yang bak keajaiban dalam pertemuan yang dianggap takdir

cuplikan MV "Miracle" (youtube.com/1theK (원더케이))

Baca Juga: 9 Lagu KPop Berjudul 'Happy' yang Maknanya Beragam, Sudah Dengar?

5. Rasa syukur karena kehadiran orang yang dicintai yang selalu menemani dan beri kekuatan bak keajaiban dibahas di “Miracle” milik WJSN

cover album Happy Moment (youtube.com/@WJSNofficial)

6. “Miracle” ungkap hubungan Oh My Girl dan fansnya yang selalu siap hadapi kesulitan bersama, karena menganggap satu sama lain berharga

cuplikan MV "Miracle" (youtube.com/OH MY GIRL)

7. Kebahagiaan saat bertemu seseorang yang dianggap jodoh karena datang bak keajaiban dalam hidup dibahas di “Miracle” dari Woozi SEVENTEEN

konten lirik "Miracle" (youtube.com/SUPER SOUND Bugs)

8. “My Miracle” milik CNBLUE menyuarakan keinginan untuk selalu bersama pasangan, karena merasa kehadirannya bak keajaiban yang penuh arti

cover album Present (youtube.com/@cnblueofficial)

Verified Writer

Fina Efendi

-

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya