Alasan Seo Ji Hwan Terpaksa jadi Gangster di My Sweet Mobster

Apa yang mendasarinya terjun ke dunia yang keras tersebut?

Seo Ji Hwan (Uhm Tae Goo) adalah mantan gangster di drama Korea My Sweet MobsterKini dia jadi CEO Thirsty Deer, sebuah perusahaan makanan olahan daging yang mempekerjakan mantan narapidana untuk menawarkan awal yang baru dan hidup yang lebih baik.

Pernah terjun ke dunia yang keras dan gelap, inilah alasan Seo Ji Hwan sampai bisa jadi seorang gangster di My Sweet Mobster. Yuk, simak!

1. Saat kecil, nama Seo Ji Hwan (Uhm Tae Goo) adalah Yoon Hyun Woo

Alasan Seo Ji Hwan Terpaksa jadi Gangster di My Sweet MobsterCuplikan drama My Sweet Mobster (dok. JTBC/My Sweet Mobster)

2. Dia tinggal bersama ibunya dan kerap hidup berpindah-pindah

Alasan Seo Ji Hwan Terpaksa jadi Gangster di My Sweet MobsterCuplikan drama My Sweet Mobster (dok. JTBC/My Sweet Mobster)

3. Sampai suatu hari, terungkap jika ayahnya adalah Seo Tae Pyeong (Kim Roi Ha), gangster yang sangat terkenal di Korea

Alasan Seo Ji Hwan Terpaksa jadi Gangster di My Sweet MobsterCuplikan drama My Sweet Mobster (dok. JTBC/My Sweet Mobster)

4. Kala itu Ji Hwan tidak berniat jadi gangster. Hanya saja, dua tahun kemudian dia terpaksa datang menemui ayahnya tersebut

Alasan Seo Ji Hwan Terpaksa jadi Gangster di My Sweet MobsterCuplikan drama My Sweet Mobster (dok. JTBC/My Sweet Mobster)

Baca Juga: 8 Ide Mix and Match Outer ala Kim Hyun Jin, Pemain My Sweet Mobster

5. Maksud kedatangan Ji Hwan menemui ayahnya saat itu adalah untuk meminta uang untuk biaya operasi ibunya

Alasan Seo Ji Hwan Terpaksa jadi Gangster di My Sweet MobsterCuplikan drama My Sweet Mobster (dok. JTBC/My Sweet Mobster)

6. Sayangnya, meski diberikan uang dan dioperasi, nyawa ibunya tidak terselamatkan, tak lama ayahnya datang dan menjadikannya gangster

Alasan Seo Ji Hwan Terpaksa jadi Gangster di My Sweet MobsterCuplikan drama My Sweet Mobster (dok. JTBC/My Sweet Mobster)

7. Meski penuh risiko, saat sudah dewasa Ji Hwan akhirnya melaporkan kejahatan ayahnya hingga akhirnya dipenjara

Alasan Seo Ji Hwan Terpaksa jadi Gangster di My Sweet MobsterCuplikan drama My Sweet Mobster (dok. JTBC/My Sweet Mobster)

8. Ji Hwan yang memang pada dasarnya adalah orang yang baik, lantas mengubah jalan hidup dan bisnisnya seperti yang dia bangun saat ini

Alasan Seo Ji Hwan Terpaksa jadi Gangster di My Sweet MobsterCuplikan drama My Sweet Mobster (dok. JTBC/My Sweet Mobster)

Meski akhirnya dia mengatakan jika menjadi gangster adalah keputusannya, namun pada dasarnya Ji Hwan memang tidak berniat terjun ke dunia tersebut. Hingga akhirnya, dia pun berusaha keras agar bisa kembali ke kehidupan normal dan memperbaiki hidupnya. 

Baca Juga: 7 Momen Komedi Anak Buah Seo Ji Hwan di My Sweet Mobster, Kocak Abis!

YAYU SRI RAHAYU Photo Verified Writer YAYU SRI RAHAYU

Suka menulis

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Ken Ameera

Berita Terkini Lainnya