7 Karakteristik Anak Pertama pada Diri Kim Hong Do di Dare to Love Me

Salah satunya adalah sifat keibuan

Dalam drakor Dare to Love Me, Kim Hong Do (Lee Yoo Young) adalah sosok anak pertama dari dua bersaudara. Meski hidup jauh dari orang tuanya, Kim Hong Do tinggal satu atap bersama sang adik, Kim Hong Hak (Han Gi Chan).

Sebagai anak tertua di keluarganya, Kim Hong Do sendiri kerap menunjukkan beberapa sifat khas yang dimiliki oleh para anak sulung pada umumnya. Kira-kira apa saja karakteristik anak pertama yang ada pada diri Kim Hong Do?

1. Layaknya anak sulung yang tangguh, Kim Hong Do selalu memenuhi berbagai tanggung jawabnya meski harus mengorbankan dirinya sendiri

7 Karakteristik Anak Pertama pada Diri Kim Hong Do di Dare to Love Mestill cut drama Dare to Love Me (dok. KBS/Dare to Love Me)

2. Supaya adiknya tak menambah beban atau menyusahkan dirinya di masa depan, Kim Hong Do mengontrol perilakunya dengan wajar

7 Karakteristik Anak Pertama pada Diri Kim Hong Do di Dare to Love Mestill cut drama Dare to Love Me (dok. KBS/Dare to Love Me)

3. Berbekal optimisme dan kreativitas yang tinggi, Kim Hong Do memiliki ambisi yang besar untuk meraih impiannya menjadi seorang desainer

7 Karakteristik Anak Pertama pada Diri Kim Hong Do di Dare to Love Mestill cut drama Dare to Love Me (dok. KBS/Dare to Love Me)

Baca Juga: 7 Sosok Perempuan Tangguh di Dare to Love Me, Ada Kim Hong Do!

4. Sebagai anak sulung, Kim Hong Do secara alami memiliki sifat keibuan yang terutama ia tunjukkan ketika merawat Shin Yoon Bok (Kim Myung Soo)

7 Karakteristik Anak Pertama pada Diri Kim Hong Do di Dare to Love Mestill cut drama Dare to Love Me (dok. KBS/Dare to Love Me)

5. Biar pun sempat dipandang sebelah mata, Kim Hong Do jadi dikagumi oleh para koleganya karena ia adalah orang paling sukses di antara mereka

7 Karakteristik Anak Pertama pada Diri Kim Hong Do di Dare to Love Mestill cut drama Dare to Love Me (dok. KBS/Dare to Love Me)

6. Karena selalu melakukan segala sesuatu dengan penuh komitmen dan disiplin, orang-orang di sekitarnya sangat mengandalkan Kim Hong Do

7 Karakteristik Anak Pertama pada Diri Kim Hong Do di Dare to Love Mestill cut drama Dare to Love Me (dok. KBS/Dare to Love Me)

7. Akibat memiliki banyak tanggung jawab dan tak memiliki siapa pun untuk menjadi sandaran, Kim Hong Do jadi mudah cemas karena hal-hal kecil

7 Karakteristik Anak Pertama pada Diri Kim Hong Do di Dare to Love Mestill cut drama Dare to Love Me (dok. KBS/Dare to Love Me)

Meski memiliki banyak tanggung jawab sebagai anak pertama, Kim Hong Do tetap menjalani hidupnya dengan optimis dan berani. Cari tahu lebih banyak tentang Kim Hong Do lewat drakor Dare to Love Me, ya!

Baca Juga: 7 Sikap Positif Kim Hong Do di Drakor Dare to Love Me

Trisha Caicartica Photo Verified Writer Trisha Caicartica

🫶🏻

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Ines Sela Melia

Berita Terkini Lainnya