7 Sikap Peduli Lee Shin pada Lee Goon di Bad Memory Eraser, Support!

Ia rela melakukan apa pun demi kebahagiaan kakaknya

Lee Goon (Kim Jaejoong) dan Lee Shin (Lee Jong Won) di drama Bad Memory Eraser memperlihatkan hubungan kakak adik saling support. Walau mereka selalu melakukan secara diam-diam, memperlihatkan keduanya saling peduli satu sama lain di balik struggle didikan kedua orang tuanya yang strict.

Betul saja, Lee Goon mengalami cedera demi menyelamakan sang adik, Lee Shin. Berakhirlah dengan trauma yang dimilki Lee Goon, Lee Shin pun melakukan apapun agar kakaknya kembali bahagia. Termasuk menggantikan langkah kakaknya sebagai atlet tenis sesuai keinginan ibunya.

Walau Lee Shin sering disalah pahami, ia terus menunjukkan support agar kakaknya kembali ke dirinya yang dulu yang penuh keceriaan. Termasuk beberapa bukti lainnya di bawah ini yang menunjukkan kepedulian Lee Shin pada kakaknya di Bad Memory Eraser.

1. Lee Shin meminta agensinya menjadikan Lee Goon sebagai manajernya karena ia tahu kakaknya masih punya minat besar pada tenis

7 Sikap Peduli Lee Shin pada Lee Goon di Bad Memory Eraser, Support!still cut drama Bad Memory Eraser (dok. MBN/Bad Memory Eraser)

2. Saat insiden Lee Goon jatuh ke sungai, ia pun yang membantu menyelamatkan kakaknya saat setelah menghadiri reuni sekolah lamanya

7 Sikap Peduli Lee Shin pada Lee Goon di Bad Memory Eraser, Support!still cut drama Bad Memory Eraser (dok.MBN/Bad Memory Eraser)

3. Lee Shin pun akhirnya yang menyetujui prosedur penghapusan memori buruk Lee Goon walau penuh resiko, demi kakaknya bisa melupakan traumanya

7 Sikap Peduli Lee Shin pada Lee Goon di Bad Memory Eraser, Support!still cut drama Bad Memory Eraser (dok.MBN/Bad Memory Eraser)

Baca Juga: 7 Bukti Lee Shin Sangat Menyayangi Lee Goon di Bad Memory Eraser

4. Setelah operasi, Lee Shin rela menyembunyikan kesuksesannya sebagai atlet tenis agar Lee Goon tidak mengingat traumanya kembali

7 Sikap Peduli Lee Shin pada Lee Goon di Bad Memory Eraser, Support!still cut drama Bad Memory Eraser (dok.MBN/Bad Memory Eraser)

5. Ia merelakan kamarnya dihuni kakaknya serta semua barang-barangnya agar kakaknya yakin bahwa dirinya hidup bahagia selama ini

7 Sikap Peduli Lee Shin pada Lee Goon di Bad Memory Eraser, Support!still cut drama Bad Memory Eraser (dok.MBN/Bad Memory Eraser)

6. Walau beberapa kali Lee Goon jahil padanya, Lee Shin mengaku terharu kakaknya mengingat memori baik tentangnya saat masih kecil

7 Sikap Peduli Lee Shin pada Lee Goon di Bad Memory Eraser, Support!still cut drama Bad Memory Eraser (dok.MBN/Bad Memory Eraser)

7. Saat Lee Goon membuka agensinya sendiri, Lee Shin pun support pada kakaknya. Sesekali ia juga mengunjungi kakaknya untuk makan bareng

7 Sikap Peduli Lee Shin pada Lee Goon di Bad Memory Eraser, Support!still cut drama Bad Memory Eraser (dok.MBN/Bad Memory Eraser)

Lee Shin merasa lega setelah kakaknya tidak sesuram sebelum melakukan operasi penghapusan memori. Shin bekerja sama dengan keluarganya agar kakaknya tidak mengingat penderitaan lamanya dan terus menjadi dirinya yang baru ini. Gimana terlihat bukan bagaimana sayangnya Lee Shin pada kakaknya di drama Bad Memory Eraser?

Baca Juga: 5 Clue Lee Shin Terlibat dalam Kecelakaan Lee Goon Bad Memory Eraser

Siti Nur Holifah Photo Verified Writer Siti Nur Holifah

Kata YoungK harus tetap stay healthy stay happy! Semangat!!

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Inaf Mei

Berita Terkini Lainnya