7 Ekspektasi Orangtua Bae Seok Ryu pada Putrinya di Love Next Door

Bae Seok Ryu dituntut sempurna dan gak boleh gagal

Sebagaimana orangtua pada umumnya yang kerap menaruh ekspektasi pada anaknya, hal itu juga berlaku pada orangtua Bae Seok Ryu (Jung So Min) di Love Next Door. Apalagi, Bae Seok Ryu terlahir sebagi putri sulung dalam keluarga.

Ekspektasi yang berlebih pun kerap disematkan untuknya. Lalu, seperti apa ekspektasi orangtua Bae Seok Ryu pada putrinya di Love Next Door? Berikut tujuh hal di antaranya.

1. Ibu Bae Seok Ryu, Na Mi Suk (Park Ji Young) berharap putrinya tidak menjalani hidup yang sengsara dan pas-pasan seperti dirinya

7 Ekspektasi Orangtua Bae Seok Ryu pada Putrinya di Love Next Doorcuplikan drama Love Next Door (dok. tvN/Love Next Door)

Baca Juga: 10 Proses Investigasi 2 Kasus Pembunuhan dalam Drakor Seoul Busters

2. Setelah Bae Seok Ryu pulang, Na Mi Suk berharap putrinya itu hanya istirahat sebentar dan akan segera kembali lagi ke Amerika

7 Ekspektasi Orangtua Bae Seok Ryu pada Putrinya di Love Next Doorcuplikan drama Love Next Door (dok. tvN/Love Next Door)

3. Tak bisa mengenyam pendidikan tinggi membuat Na Mi Suk begitu ingin Bae Seok Ryu melanjutkan cita-citanya dan memiliki karier yang sukses

7 Ekspektasi Orangtua Bae Seok Ryu pada Putrinya di Love Next Doorcuplikan drama Love Next Door (dok. tvN/Love Next Door)

4. Tak hanya itu, Na Mi Suk juga berharap Bae Seok Ryu bisa balikan dengan mantan tunangannya yang memiliki profesi prestisius, yaitu pengacara

7 Ekspektasi Orangtua Bae Seok Ryu pada Putrinya di Love Next Doorcuplikan drama Love Next Door (dok. tvN/Love Next Door)

5. Sebab, selain ingin membanggakan pencapaian Bae Seok Ryu, Na Mi Suk juga berharap bisa memamerkan menantunya yang pengacara itu

7 Ekspektasi Orangtua Bae Seok Ryu pada Putrinya di Love Next Doorcuplikan drama Love Next Door (dok. tvN/Love Next Door)

6. Ayah Bae Seok Ryu, Bae Geun Sik (Jo Han Chul) berekspektasi putrinya bisa bekerja sesuai dengan jurusan kuliah dan memanfaatkan pengalamannya

7 Ekspektasi Orangtua Bae Seok Ryu pada Putrinya di Love Next Doorcuplikan drama Love Next Door (dok. tvN/Love Next Door)

7. Pernah berprofesi sebagai koki, Bae Geun Sik pun begitu menentang Bae Seok Ryu yang ingin memasak karena ia tahu sulitnya menggeluti bidang tersebut

7 Ekspektasi Orangtua Bae Seok Ryu pada Putrinya di Love Next Doorcuplikan drama Love Next Door (dok. tvN/Love Next Door)

Orangtua Bae Seok Ryu tak ingin putrinya hidup sengsara. Namun, berbagai ekspektasi orangtua Bae Seok Ryu pada putrinya di Love Next Door telah membuat sang anak terluka. Bisakah kedua orangtua Bae Seok Ryu mendukung putri mereka sepenuhnya? Kita saksikan terus kisahnya di Love Next Door, ya!

Baca Juga: 3 Momen yang Dilewatkan Choi Seung Hyo untuk Confess di Love Next Door

Kris Monika Photo Verified Writer Kris Monika

homebody🍃

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Debby Utomo

Berita Terkini Lainnya