TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

7 Sifat Baik Kim Bong Seok dalam Drama Moving, Berkat Didikan Ibu

Karakter kesayangan siapa, nih?

Kim Bong Seok (Lee Jung Ha) dalam drama Moving (instagram.com/namooactors)

Mempunyai kekuatan super yang tak banyak dimiliki manusia pada umumnya, membuat Kim Bong Seok (Lee Jung Ha) menjadi pribadi yang arogan dan besar kepala. Namun, ia justru ditampilkan sebagai pribadi yang polos dan baik hati dalam drama Moving.

Rupanya, kebaikan hati itu tak lain datang dari didikan ibu Kim Bong Seok yang juga merupakan seseorang yang dianugerahi dengan kekuatan super. Lalu, apa saja sifat baik Kim Bong Seok yang ia tampilkan di drama ini? Simak rangkumannya di bawah ini, ya!

1. Tidak seperti anak seumurannya, Kim Bong Seok adalah anak yang sangat penurut dan jarang membantah perkataan ibunya

cuplikan drama Moving (dok. Disney Plus Korea/Moving)

2. Walaupun tidak berhubungan dekat, Kim Bong Seok sangat peduli pada orang-orang di sekitarnya dan kerap mencemaskan mereka

cuplikan drama Moving (dok. Disney Plus Korea/Moving)

Baca Juga: 5 Hal yang Bikin Kim Bong Seok Curi Atensi Penonton di Drakor Moving

3. Putra dari Lee Mi Hyun ini juga patuh pada peraturan sekolah. Ia sangat memegang teguh prinsip bahwa peraturan dibuat untuk dipatuhi

cuplikan drama Moving (dok. Disney Plus Korea/Moving)

4. Kim Bong Seok juga pendengar dan pemberi nasihat yang baik. Ia bahkan selalu membuat Jang Hui Soo tertegun dengan kata-kata bijaknya

cuplikan drama Moving (dok. Disney Plus Korea/Moving)

5. Dirinya selalu menghormati orang yang lebih tua dan enggan menggunakan bahasa informal kepada orang asing, meskipun mereka seumuran

cuplikan drama Moving (dok. Disney Plus Korea/Moving)

6. Kim Bong Seok juga memiliki sifat yang sangat loyal. Ia bahkan melewatkan makan siang untuk menunggu Jang Hui Soo yang belum makan

cuplikan drama Moving (dok. Disney Plus Korea/Moving)

Baca Juga: Alasan Lee Mi Hyun Overprotektif pada Kim Bong Seok di Drakor Moving

Verified Writer

Trisha Caicartica

always have an urge to write📝

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya