TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

8 Karakter Drakor Paruh Kedua 2023 yang Pernah Mencoba Bunuh Diri

Ada yang berawal dari depresi hingga rasa bersalah

Park Eun Bin dan Kim Hyo Jin di drama Castaway Diva (instagram.com/tvn_drama)

Setiap orang tentu memiliki permasalahan hidup dengan cara penyelesaian masing-masing. Ada yang mampu menemukan solusi permasalahannya dengan mudah, tapi ada pula yang tidak. Tak sedikit orang pun menganggap bunuh diri sebagai solusi akhir dari permasalahannya, padahal hal itu bisa menimbulkan masalah baru untuk orang yang ditinggalkan.

Sulitnya menghadapi ujian hidup pun membuat para karakter drakor paruh kedua 2023 ini pernah mencoba bunuh diri. Untungnya, berbagai hal berhasil membuat mereka sadar dan kembali berjuang menjalani hidupnya. Simak kisah para karakter drakor di bawah ini, yuk!

1. Saat terdampar di pulau terpencil, Seo Mok Ha (Park Eun Bin) tak jadi bunuh diri usai menemukan sebuah kotak pendingin di drakor Castaway Diva

Park Eun Bin di drama Castaway Diva (instagram.com/tvn_drama)

2. Masih di drama Castaway Diva, Yoon Ran Joo (Kim Hyo Jin) juga hampir bunuh diri usai popularitasnya sebagai penyanyi menurun

Kim Hyo Jin di drama Castaway Diva (instagram.com/tvn_drama)

3. Setelah kehilangan pendengarannya, Ha Yi Chan (Choi Hyun Wook) sempat terpikir untuk bunuh diri dari gedung rumah sakit di Twinkling Watermelon

Choi Hyun Wook di drama Twinkling Watermelon (instagram.com/tvn_drama)

Baca Juga: 6 Hal yang Membuat Seseorang Bunuh Diri di Drakor A Time Called You

4. Alami depresi berat, Jung Da Eun (Park Bo Young) pernah mencoba bunuh diri di Daily Dose of Sunshine. Setelahnya, ia masuk ke rumah sakit jiwa

Park Bo Young di drama Daily Dose of Sunshine (instagram.com/netflixkr)

5. Aslinya tewas bunuh diri, untungnya aksi Kwon Min Ju (Jeon Yeo Bin) itu berhasil dicegah berkat kedatangan penjelajah waktu di A Time Called You

Jeon Yeo Bin di drama A Time Called You (instagram.com/netflixkr)

6. Setelah mengetahui kebenaran tentang kejahatan keluarganya, Yeom Hae Sang (Oh Jung Se) hampir tewas bunuh diri karena rasa bersalah di Revenant

Oh Jung Se di drama Revenant (instagram.com/sbsdrama.official)

7. Selanjutnya ada Seo A Ri (Park Gyu Young) yang mencoba bunuh diri di Celebrity. Setelah selamat, ia merencanakan aksi balas dendam

Park Gyu Young di drama Celebrity (instagram.com/netflixkr)

Baca Juga: 5 Rekomendasi Drama tentang Mental Health, Ada Daily Dose of Sunshine

Verified Writer

Queena Sekar Jasmine

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya