TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

7 Penyalahgunaan Kekuasaan Dilakukan Pan Ho Your Honor, Jangan Ditiru!

Ia menjanjikan putusan tak bersalah pada kasus Sang Hyuk

still cut drama Your Honor (instagram.com/channel.ena.d)

Song Pan Ho (Son Hyun Joo) dalam drakor Your Honor semula disoroti sebagai hakim yang bijaksana dalam memutuskan tiap putusan di ruang persidangan. Sosoknya yang penuh kebajikan juga membuat Song Pan Ho ini dicintai banyak orang. Namun, demi menyelamatkan sang putra, Song Pan Ho rela melanggar semua batasan prinsip yang dimilikinya sebagai seorang hakim.

Demi menghilangkan segala jejak kejahatan Song Ho Young (Kim Do Hoon) sang putra, Song Pan Ho banyak memanfaatkan kekuasaannya sebagai seorang hakim. Penasaran apa saja? Berikut tujuh penyalahgunaan kekuasaan yang dilakukan Song Pan Ho dalam drakor Your Honor, scroll sampai bawah yuk!

1. Berdalih menyelidiki kasus, ia diam-diam menggali informasi CCTV di rumah duka yang dikunjungi Ho Young sebelum kejadian perkara

still cut drama Your Honor (instagram.com/channel.ena.d)

2. Setelahnya, Pan Ho memanfaatkan relasinya di kepolisian kemudian menciptakan alibi baru dengan melaporkan jika mobilnya menghilang

still cut drama Your Honor (instagram.com/channel.ena.d)

3. Untuk mengelabui detektif kepolisian itu, Pan Ho mengarang cerita supaya ia bisa mengamankan sang putra

still cut drama Your Honor (instagram.com/channel.ena.d)

Baca Juga: 7 Sikap Negatif Kim Gang Heon Your Honor, Banyak Lakukan Kejahatan! 

4. Demi melindungi putranya, ia juga menjanjikan akan memberikan putusan tak bersalah dalam kasus Sang Hyuk, putra Gang Heon

still cut drama Your Honor (instagram.com/channel.ena.d)

5. Tak hanya itu, Pan Ho juga membocorkan informasi penting kasus itu pada Gang Heon padahal Jae Rim sangat mempercayakan dirinya

still cut drama Your Honor (instagram.com/channel.ena.d)

6. Agar nampak netral di persidangan kasus istri Gang Heon, Pan Ho berpura-pura meminta waktu untuk meninjau ulang setiap bukti yang ada

still cut drama Your Honor (instagram.com/channel.ena.d)

Verified Writer

Dewi maulani sekar suprihatin

Mahasiswa Psikologi semester tiga yang senang menulis

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya