TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

7 Kejahatan Go Yang Hee di My Sweet Mobster, Edarkan Narkoba! 

Go Yang Hee menculik karyawan Ji Hwan

still cut drama My Sweet Mobster (instagram.com/jtbcdrama)

Go Yang Hee (Lim Chul Soo) dalam drakor My Sweet Mobster disoroti sebagai pemimpin kelompok gengster Cat Company. Di masa lalu, ia adalah tangan kanan dari Seo Tae Pyeong (Kim Roe Ha), pemimpin gengster terbesar di Korea Selatan, Bulldog. Sosok Kim Yang Hee ini juga pernah mengabdi untuk Seo Ji Hwan (Um Tae Goo) selaku putra Seo Tae Pyeong.

Karena geng Bulldog dibubarkan saat kepemimpinan Seo Ji Hwan, Go Yang Hee mendirikan gengnya sendiri. Go Yang Hee terus menjalankan sejumlah bisnis ilegal dan melakukan banyak kejahatan. Penasaran apa saja? Berikut tujuh kejahatan Go Yang Hee di drakor My Sweet Mobster, scroll yuk!

1. Di masa lalu, Go Yang Hee adalah orang yang mengirim gerombolan preman untuk menghabisi Ji Hwan

still cut drama My Sweet Mobster (instagram.com/jtbcdrama)

2. Karena tindakannya ini, Ji Hwan babak belur dan mendapatkan luka tusuk di perutnya. Ji Hwan yang seorang diri, tak sadarkan diri di tempat

still cut drama My Sweet Mobster (dok.JTBC/My Sweet Mobster))

3. Bukan tanpa alasan, Go Yang Hee melakukan hal itu ternyata karena ingin mengambil alih kepemilikan hotel Charmant milik Ji Hwan

still cut drama My Sweet Mobster (instagram.com/jtbcdrama)

4. Karena tindakannya yang sembarangan membawa preman ke tengah kerumunan, Ji Hwan-lah yang justru dituduh sebagai dalangnya

still cut drama My Sweet Mobster (instagram.com/jtbcdrama)

5. Kini, saat mendirikan gengnya sendiri, Yang Hee ternyata menjalankan bisnis narkotika. Ia bekerja sama dengan bandar di Thailand

still cut drama My Sweet Mobster (dok.JTBC/My Sweet Mobster))

6. Yang Hee menyebarkan narkotika jenis baru yang bentuknya mirip permen anak-anak itu ke sejumlah klub di Seoul

still cut drama My Sweet Mobster (instagram.com/jtbcdrama)

Verified Writer

Dewi maulani sekar suprihatin

Mahasiswa Psikologi semester tiga yang senang menulis

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya