TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

8 Tanda Lee Jung Do Cowok Green Flag di Officer Black Belt

Dia adalah pahlawan bagi wanita dan anak-anak

cuplikan film Korea Officer Black Belt (instagram.com/netflixkr)

Lee Jung Do (Kim Woo Bin) menerima beberapa penghargaan dari kepolisian karena jasanya dalam membantu kepolisian dan masyarakat di Officer Black Belt. Tak hanya itu, Lee Jung Do juga memunculkan beberapa tanda bahwa dirinya adalah cowok green flag.

Apa saja, sih tanda-tanda yang memperlihatkan bahwa Lee Jung Do adalah cowok green flag di Officer Black Belt? Simak di bawah ini, ya!

1. Lee Jung Do sangat menghargai dan menghormati orang lain, terutama mereka yang lebih senior atau lebih tua dari dirinya

cuplikan film Korea Officer Black Belt (instagram.com/netflixkr)

2. Lee Jung Do selalu membawa vibes yang positif ke dalam lingkungan kerja. Senyum ramah dan bersikap sopan selalu dijunjungnya

cuplikan film Korea Officer Black Belt (instagram.com/netflixkr)

3. Lee Jung Do selalu membawa teman-temannya ke arah yang positif. Keahlian yang mereka miliki digunakan untuk membantu orang lain

cuplikan film Korea Officer Black Belt (instagram.com/netflixkr)

4. Lee Jung Do menghormati dan menyayangi ayahnya. Bahkan setiap keputusan yang diambil, dirinya akan meminta pendapat sang ayah

cuplikan film Korea Officer Black Belt (instagram.com/netflixkr)

Baca Juga: Penjelasan Ending Film Officer Black Belt, Jeong Do Jadi Polisi Tetap?

5. Lee Jung Do juga selalu menghargai dan menghormati perempuan dan anak-anak. Terutama bila mereka membutuhkan bantuan

cuplikan film Korea Officer Black Belt (instagram.com/netflixkr)

6. Kemarahan Lee Jung Do tidak akan bisa dibendung, bila ada anak-anak dan wanita yang menjadi korban kejahatan

cuplikan film Korea Officer Black Belt (instagram.com/netflixkr)

7. Lee Jung Do tidak akan menoleransi segala bentuk kejahatan, apalagi bila sudah mengancam keamanan masyarakat

cuplikan film Korea Officer Black Belt (instagram.com/netflixkr)

Verified Writer

Cicilia R

Semangat!

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya