10 Foto Kenangan Zaskia Adya Mecca saat Kunjungi Masjid Al-Aqsa

Zaskia mengakui bahwa dirinya rindu dengan Masjid Al-Aqsa

Zaskia Adya Mecca beberapa waktu lalu berkesempatan untuk mengunjungi salah satu masjid bersejarah di dunia yaitu Masjid Al-Aqsa. Zaskia bersama beberapa teman dari Indonesia lebih dulu memberikan bantuan kepada para pengungsi Palestina. Ia pun kemudian mendapatkan kesempatan untuk mengunjungi Masjid Al-Aqsa dan beribadah di dalamnya.

Zaskia pun mengunggah momen saat ia berkunjung ke Masjid Al-Aqsa. Seperti apa momen manis Zaskia Adya Mecca saat kunjungi Masjid Al-Aqsa? Yuk, simak!

1. Sebelum mengunjungi Masjid Al-Aqsa di Palestina, Zaskia dan rombongan terlebih dahulu ke Yordania

10 Foto Kenangan Zaskia Adya Mecca saat Kunjungi Masjid Al-Aqsapotret Zaskia Adya Mecca ke Masjid Al Aqsa (instagram.com/zaskiadyamecca)

Baca Juga: 7 Potret Siti Badriah dan Krisjiana Nonton Bruno Mars, Pulang Cengtri

2. Zaskia banyak berjumpa dengan orang asli Palestina. Mereka masih bersemangat ibadah di usia senja, lho!

10 Foto Kenangan Zaskia Adya Mecca saat Kunjungi Masjid Al-Aqsapotret Zaskia Adya Mecca ke Masjid Al Aqsa (instagram.com/zaskiadyamecca)

3. Zaskia juga disambut baik oleh orang Indonesia yang tinggal di Palestina. Berasa di tanah air, ya!

10 Foto Kenangan Zaskia Adya Mecca saat Kunjungi Masjid Al-Aqsapotret Zaskia Adya Mecca ke Masjid Al Aqsa (instagram.com/zaskiadyamecca)

4. Selama di sana, Zaskia banyak mendengarkan kisah bagaimana warga berjuang untuk mempertahankan Masjid Al-Aqsa

10 Foto Kenangan Zaskia Adya Mecca saat Kunjungi Masjid Al-Aqsapotret Zaskia Adya Mecca ke Masjid Al Aqsa (instagram.com/zaskiadyamecca)

5. Masjid dengan kubah emas ini begitu megah dan sangat memesona. Suasana tenang membuat ibadah nyaman!

10 Foto Kenangan Zaskia Adya Mecca saat Kunjungi Masjid Al-Aqsapotret Zaskia Adya Mecca ke Masjid Al Aqsa (instagram.com/zaskiadyamecca)

6. Di dalam masjid pun tak kalah menakjubkan, Zaskia dan Ratna Galih menikmati momen bercengkrama di masjid

10 Foto Kenangan Zaskia Adya Mecca saat Kunjungi Masjid Al-Aqsapotret Zaskia Adya Mecca ke Masjid Al Aqsa (instagram.com/zaskiadyamecca)

7. Masjid Al-Aqsa punya ciri khas warna biru di bagian luar. Zaskia pun bermain bersama seekor kucing di sana

10 Foto Kenangan Zaskia Adya Mecca saat Kunjungi Masjid Al-Aqsapotret Zaskia Adya Mecca ke Masjid Al Aqsa (instagram.com/zaskiadyamecca)

8. Kucing merupakan hewan yang banyak ditemui di sekitar masjid. Bahkan mereka dibiarkan masuk ke dalam masjid. Sungguh mulia, ya!

10 Foto Kenangan Zaskia Adya Mecca saat Kunjungi Masjid Al-Aqsapotret Zaskia Adya Mecca ke Masjid Al Aqsa (instagram.com/zaskiadyamecca)

9. Zaskia begitu bahagia bisa menginjakkan kaki di Masjid Al-Aqsa. Ingin lebih lama!

10 Foto Kenangan Zaskia Adya Mecca saat Kunjungi Masjid Al-Aqsapotret Zaskia Adya Mecca ke Masjid Al Aqsa (instagram.com/zaskiadyamecca)

10. Zaskia dan rombongan berhasil menyampaikan bantuan kepada pengungsi dan mengunjungi Masjid Al-Aqsa

10 Foto Kenangan Zaskia Adya Mecca saat Kunjungi Masjid Al-Aqsapotret Zaskia Adya Mecca ke Masjid Al Aqsa (instagram.com/zaskiadyamecca)

Kenanan Zaskia Adya Mecca saat kunjungi Masjid Al-Aqsa masih tersimpan dengan baik dan indah. Bersama para rombongan, Zaskia mengunjungi Masjid Al Aqsa yang memiliki sejarah panjang. Selain arsitektur yang menawan, suasananya pun begitu menenangkan untuk beribadah.

Baca Juga: 8 Potret Zaskia Adya Mecca Ajak Anak ke TMII, Wisata Edukasi!

Nelsi Islamiyati Photo Verified Writer Nelsi Islamiyati

Menulis saja sesukanya, sampaikan yang sulit diungkapkan. Gunakan hatimu agar lebih bermanfaat

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Debby Utomo

Berita Terkini Lainnya