10 Aktor Hollywood yang Mengganti Nama Aslinya, Sudah Tahu?

Nama mereka jadi jauh lebih keren

Ada beberapa alasan mengapa aktor sering memutuskan mengganti nama mereka ketika memasuki dunia perfilman. Salah satunya adalah untuk menciptakan identitas yang lebih menarik dan mudah diingat. Nama panggung yang mencolok membantu aktor membangun citra baru serta agar lebih dikenal publik.

Beberapa aktor juga memilih mengganti nama mereka untuk menghindari kebingungan dengan aktor lain yang memiliki kesamaan sama. Memiliki nama yang unik dan mudah dikenali dapat menjadi keunggulan tersendiri. Pasalnya, nama yang mencolok membuat mereka memperoleh peran karena menarik perhatian para produser dan sutradara.

Mengganti nama dapat menjadi langkah strategis bagi aktor untuk membangun karier yang sukses dan berkelanjutan di dunia perfilman yang kompetitif. Hal itu dibuktikan melalui beberapa aktor Hollywood ini yang mengganti nama aslinya.

Baca Juga: 7 Aktor Hollywood yang Jago sebagai Sutradara, Serbabisa!

1. Michael Keaton mengganti namanya dari Michael Douglas karena sudah ada aktor lain dengan nama yang sama

10 Aktor Hollywood yang Mengganti Nama Aslinya, Sudah Tahu?Michael Keaton (dok. Fox 21/Dopesick)

2. Bintang Stranger Things mengubah namanya dari Winona Horowitz menjadi Winona Ryder karena lebih keren dan mudah diingat

10 Aktor Hollywood yang Mengganti Nama Aslinya, Sudah Tahu?Winona Ryder (dok. Columbia Pictures/Dracula)

3. Natalie Portman merasa nama aslinya, Natalie Hershlagk, urang cocok dengan citra actor. Ia pun memilih mengganti nama

10 Aktor Hollywood yang Mengganti Nama Aslinya, Sudah Tahu?Natalie Portman (dok. Marvel Studio/Thor: Love and Thunder)

4. Nama asli Nicolas Cage adalah Nicolas Kim Coppola. Ia mengganti namanya karena menghindari marganya yang terkenal dalam industri film

10 Aktor Hollywood yang Mengganti Nama Aslinya, Sudah Tahu?Nicolas Cage (dok. DOL Prod./Dying of the Light)

5. Olivia Wilde berubah nama dari Olivia Cockburn. Ia ingin menciptakan identitas yang lebih mudah diingat ketika memulai karier aktingnya

10 Aktor Hollywood yang Mengganti Nama Aslinya, Sudah Tahu?Olivia Wilde (dok. HBO/Vinyl)

Baca Juga: 10 Aktor Hollywood yang Telah Membintangi Ratusan Film

6. Tidak banyak yang tahu bahwa nama asli Vin Diesel adalah Mark Sinclair. Nama panggungnya dirasa lebih mencermikan kepribadiannya

10 Aktor Hollywood yang Mengganti Nama Aslinya, Sudah Tahu?Vin Diesel (dok. Universal Pictures/Fast and Furious 9)

7. Meg Ryan mengganti nama dari Margaret Mary Emily Anne Hyra. Sebab, nama aslinya terlalu panjang dan kurang praktis digunakan saat promosi film

10 Aktor Hollywood yang Mengganti Nama Aslinya, Sudah Tahu?Meg Ryan (dok. Warner Bros/Addicted to Love)

8. Kirk Douglas mengganti nama aslinya, Issur Danielovich, karena ingin menghilangkan kesan Rusia pada dirinya

10 Aktor Hollywood yang Mengganti Nama Aslinya, Sudah Tahu?Kirk Douglas (dok. Seven Arts Prod./Seven Days in May)

9. Audrey Hepburn menginginkan sebuah identitas yang lebih elegan. Ia pun memutuskan untuk meninggalkan nama Audrey Ruston

10 Aktor Hollywood yang Mengganti Nama Aslinya, Sudah Tahu?Audrey Hepburn (dok. Warner Bros/My Fair Lady)

10. Siapa sangka nama asli Joaquin Phoenix adalah Joaquin Rafael Bottom. Saat kecil, keluarganya mengubah nama marganya menjadi Phoenix

10 Aktor Hollywood yang Mengganti Nama Aslinya, Sudah Tahu?Joaquin Phoenix (dok. Warner Bros/Joker)

Sering kali kita jumpai orang terkenal yang lebih memilih menggunakan nama panggung. Tidak terkecuali aktor yang juga menggunakan strategi mengubah nama aslinya agar semakin hoki saat berkarier di industri Hollywood. Ada aktor favoritmu, gak, nih?

Baca Juga: 5 Film Hollywood Inspiratif yang Syuting di Asia Tenggara, Gak Ngira!

Emma Kaes Photo Verified Writer Emma Kaes

Welcome to my alter ego :)

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Naufal Al Rahman

Berita Terkini Lainnya