7 Potret Veddriq Leonardo saat Jadi Peserta Ninja Warior

Kini raih medali emas Olimpiade Paris 2024

Prestasi membanggakan diraih oleh atlet panjat tebing Indonesia, Veddriq Leonardo. Ia bukan hanya berhasil meraih emas di sektor panjat tebing Olimpiade Paris 2024, melainkan sukses menyumbangkan emas pertama bagi Indonesia di ajang kompetisi olahraga bergengsi tersebut.

Setelah namanya banyak dibahas oleh warganet, baru diketahui ternyata Veddriq merupakan jebolan Ninja Warrior Indonesia 2017. Potret dan video lawasnya ketika berkompetisi di ajang tersebut pun kembali viral di media sosial.

1. Pada Januari 2017 lalu, Veddriq membagikan potretnya ketika baru menjalani audisi babak awal Ninja Warrior Indonesia

7 Potret Veddriq Leonardo saat Jadi Peserta Ninja Wariorpotret Veddriq Leonardo di Ninja Warrior Indonesia (instagram.com/veddriq)

2. Episode kiprahnya di Ninja Warrior Indonesia kemudian ditayangkan di televisi nasional pada Juli 2017

7 Potret Veddriq Leonardo saat Jadi Peserta Ninja Wariorpotret Veddriq Leonardo di Ninja Warrior Indonesia (x.com/ninjawarriorid)

3. Pada tahap awal, Veddriq berhasil menjadi salah satu dari tiga peserta tercepat yang menyelesaikan tantangannya

7 Potret Veddriq Leonardo saat Jadi Peserta Ninja Wariorpotret Veddriq Leonardo di Ninja Warrior Indonesia (x.com/ninjawarriorid)

Baca Juga: Potret Memesona Veddriq Leonardo di Luar Pertandingan, Suka Traveling

4. Saat mengikuti ajang Ninja Warrior, atlet panjat tebing ini baru berusia 19 tahun dan berstatus sebagai mahasiswa

7 Potret Veddriq Leonardo saat Jadi Peserta Ninja Wariorpotret Veddriq Leonardo di Ninja Warrior Indonesia (x.com/ninjawarriorid)

5. Meski bukan yang tercepat, Veddriq Leonardo berhasil lolos dari Top 100 dan menuju babak semifinal

7 Potret Veddriq Leonardo saat Jadi Peserta Ninja Wariorpotret Veddriq Leonardo di Ninja Warrior Indonesia (x.com/ninjawarriorid)

6. Sayangnya, langkah Veddriq di ajang Ninja Warrior harus terhenti di babak semifinal 1

7 Potret Veddriq Leonardo saat Jadi Peserta Ninja Wariorpotret Veddriq Leonardo di Ninja Warrior Indonesia (x.com/ninjawarriorid)

7. Ia kehabisan waktu dan tak mampu melewati rintangan terakhir di babak tersebut

7 Potret Veddriq Leonardo saat Jadi Peserta Ninja Wariorpotret Veddriq Leonardo di Ninja Warrior Indonesia (x.com/ninjawarriorid)

Meski kala itu tidak memenangkan Ninja Warrior Indonesia 2017, kini Veddriq Leonardo berhasil meraih emas Olimpiade Paris 2024.

Baca Juga: Perjalanan Veddriq Leonardo Raih Emas di Olimpiade 2024

Topik:

  • Indra Zakaria

Berita Terkini Lainnya