TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Segera Jalani Wamil, 10 Potret Perjalanan Karier Taemin SHINee

Bentar lagi Taemin wamil nih, guys! #WaktunyaKorea

instagram.com/lm_____ltm

Pada tanggal 19 April kemarin, Taemin SHINee mengumumkan langsung dalam siaran langsung Vlive bahwa dirinya akan menjalani wajib militer pada tanggal 31 Mei mendatang.

Nah, untuk mengobati rasa kangen jika Taemin wamil nanti, berikut ini ada sepuluh perjalanan karier Taemin SHINee dari debut hingga sekarang. Simak, ya!

 

1. Pada tahun 2008, Taemin debut bersama SHINee di umur 14 tahun sebagai maknae dan main dancer

twitter.com/SHINee

2. Gak cuma karena skill dance-nya, Taemin juga dikenal karena suaranya yang merdu. Pada tahun 2012, ia menyanyikan OST pertamanya untuk drama To The Beautiful You

3. Di tahun yang sama, Taemin bergabung dengan sub-unit SM Entertainment x Hyundai bernama Younique Unit bersama dengan Eunhyuk SuJu, Henry Lau, Hyoyeon SNSD, Kai EXO, dan Luhan eks EXO

4. Taemin akhirnya debut sebagai penyanyi solo pada tahun 2014 dengan lagu Danger

Baca Juga: Siap Jalani Wamil 31 Mei, 9 Fakta Taemin yang akan Gelar Konser Solo

5. Semakin sukses bersama SHINee dan sebagai solois, Taemin merilis full album pertamanya, Press It di tahun 2016

6. Pada tahun 2017, Taemin kemudian merilis full album keduanya bertajuk Move yang hits banget di Korea

7. Di tahun yang sama, Taemin berhasil menggelar konser solo pertamanya yang dihadiri 28,000 fans. Salut banget!

8. Nah, di tahun 2019, Taemin bergabung dengan sub-unit SuperM bersama dengan Baekhyun dan Kai EXO serta Taeyong, Lucas, Ten dan Mark NCT

9. Tahun kemarin, Taemin telah merilis full album ketiganya, nih! Album ini dibagi menjadi dua bagian, dengan title track berjudul Criminal dan IDEA

Baca Juga: 9 Fakta Taemin, Kembali Isi OST Setelah 6 Tahun Lewat Drama Navillera

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya