TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Resep Sambal Goreng Krecek untuk Lauk Spesial yang Simpel

Menu warteg kesukaan semua orang

ilustrasi sambal goreng krecek (instagram.com/ichantiks)

Berbagai masakan yang menggunakan krecek atau kulit sapi sangat mudah ditemukan, terutama pada masakan Jawa. Seperti sambal goreng krecek yang bisa ditemukan di warteg-warteg. Biasanya disajikan bersama gudeg nangka. 

Teksturnya yang renyah sekaligus kenyal sangat cocok dijadikan lauk teman nasi hangat. Untuk membuat sambal goreng krecek sendiri di rumah, berikut ini resep sambal goreng krecek dan tipsnya.

Bahan-bahan Membuat Sambal Goreng Krecek

ilustrasi rempah-rempah (freepik.com/valeria_aksakova)

Bahan-bahan:

  1. 350 gr daging
  2. 100 gr kacang tolo
  3. 150 gr kerupuk kulit
  4. 500 ml air
  5. 65 ml santan
  6. 5 buah tahu, goreng 
  7. 2 lembar daun salam
  8. 3 lembar daun jeruk
  9. 1 batang serai, memarkan)
  10. 2 ruas lengkuas, memarkan) 
  11. 20 buah cabai rawit
  12. 2 sdt gula merah
  13. 1 sdt garam
  14. 1/2 sdt kaldu bubuk

Bahan bumbu halus:

  1. 6 siung bawang merah
  2. 3 siung bawang putih
  3. 2 buah kemiri
  4. 12 buah cabai keriting

Baca Juga: Resep Dimsum Sayur ala Anak Kos, Caranya Membuatnya Simpel!

Verified Writer

Tyara Motik

Joie de vivre

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya